konfigurasi
Untuk mengatur dan mengelola
penggunaan DAP-2230, gunakan salah
satu metode berikut:
Sambungan langsung
Hubungkan titik akses ke komputer Anda
dan pasang di adaptor daya.
Pastikan komputer Anda dikonfigurasi
dengan alamat IP statis di subnet
192.168.0.0/24.
Buka web browser, ketik alamat IP default
dari access point (http://192.168.0.50) dan
kemudian tekan Enter.
Untuk Masuk ke halaman Web Administrasi,
informasi login default adalah:
Username: admin
Password: (Biarkan kolom password
kosong)
Terhubung melalui Switch Jaringan
Hubungkan Access Point dan komputer
Anda ke switch yang sama.
Buka web browser, ketik alamat IP default
dari access point (http://192.168.0.50) dan
kemudian tekan Enter.
Untuk Masuk ke halaman Web Administrasi
informasi login default adalah:
Username: admin
Password: (Biarkan kolom password
kosong)
Opsi Konfigurasi
DAP-2230
ATAU
Switch PoE
Komputer
Tinjauan LED
LED Power/Status
- Merah berkedip: Kerusakan saat boot
- Hijau padat: Siap/berfungsi
- Merah padat: Boot up gagal
- Hijau berkedip: Sedang terjadi pengiriman/
penerimaan data
D-Link DAP-2230 Quick Install Guide
Adaptor Daya
Switch
Komputer
23