Descargar Imprimir esta página

Publicidad

Idiomas disponibles
  • MX

Idiomas disponibles

  • MEXICANO, página 29
URAIAN
Headset Kelas Ringan dengan Mikrofon Boom Putar
RMN5058 dapat digunakan untuk menjaga kerahasiaan
dalam komunikasi radio dua arah. Aksesori ringan ini
berguna bila level kebisingan yang tinggi menyebabkan
operator kesulitan mendengar suara yang keluar dari
pengeras suara radio. Selain itu, headset ini memungkinkan
penggunaan radio secara handsfree. RMN5058 memiliki
saklar in-line Push-To-Talk (PTT) untuk memudahkan
akses ke PTT.
Mengenakan Headset
Untuk meminimalkan gangguan dan mengoptimalkan
kinerja headset, kenakan radio dan headset sehingga
kabel aksesori tidak melintasi atau menyentuh antena.
Headset dikenakan pada kepala dan dapat disetel untuk
berbagai ukuran kepala. Pengeras suara headset dapat
diletakkan di atas telinga kanan atau kiri. Demi kesehatan,
kami menyarankan agar masing-masing pengguna
headset memiliki dan menggunakan busa bantalan
pengeras suara telinga sendiri. (Lihat bagian PERBAIKAN
untuk nomor suku cadang bantalan telinga Motorola.)

CARA KERJA

Memasang Headset ke Pesawat Radio
1. Matikan radio.
2. Lepaskan tutup konektor samping dari sisi radio,
pasangkan konektor headset ke radio, kemudian
2

Publicidad

loading