9. Pencarian masalah
Masalah
1.
Pompa tidak mau
menyala.
2.
Pompa tidak mau
mati.
3.
Pompa tiba-tiba
berhenti saat
sedang bekerja.
4.
Pompa tiba-tiba
berhenti saat
sedang bekerja.
Lampu indikator
"Alarm"
berkedip-kedip.
5.
Pompa terlalu
sering menyala
dan berhenti.
6.
Pompa
mengalirkan
sengatan listrik.
7.
Pompa menyala
pada saat tidak
ada penggunaan
air.
Jika pompa tetap tidak mau menyala setelah masalahnya diperbaiki, hubungi penyalur pompa anda atau pihak
Grundfos untuk mendapat penjelasan lebih lanjut.
150
Sebab
a)
Air tidak mencukupi.
b)
Panas berlebih akibat suhu cairan
yang tinggi (diatas +35 °C).
c)
Suhu yang terlalu panas
mengakibatkan pompa tersumbat.
d)
Pasokan tegangan yang terlalu
rendah atau terlalu tinggi.
e)
Tidak ada aliran daya.
f)
Air tidak keluar.
g)
Pompa dalam keadaan darurat.
a)
Terjadi kebocoran atau kerusakan
pada sambungan pipa.
b)
Katup satu arah tersumbat atau
hilang.
a)
Tidak ada cairan didalam pompa.
b)
Panas berlebih akibat suhu cairan
yang tinggi (diatas +35 °C).
c)
Panas berlebih disebabkan:
– suhu ruangan tinggi (> 45 °C)
– kerja motor berlebih,
– Motor/pompa terhalang/macet.
d)
Pasokan tegangan terlalu rendah.
a)
Pompa berulang kali
menyala/berhenti disebabkan,
– ada kebocoran pada pipa hisap
– keran bocor
– toilet yang terus mengalir.
a)
Kebocoran pada pipa hisap atau
ada udara dalam air.
b)
Tekanan dalam tangki tekanan
terlalu tinggi atau terlalu rendah.
a)
Konduktor ke tanah (ground) tidak
berfungsi sebagaimana mestinya.
a)
Katup satu arah tidak berfungsi
atau sambungan pipa mengalami
kebocoran atau rusak.
Solusi
Gunakan kembali pasokan air/pasang
kembali pipa hisap.
Masukan cairan dingin kedalam pompa.
Hubungi penyalur pompa Anda.
Periksa suplai tegangan dan perbaiki
masalahnya, jika memungkinkan.
Hubungkan pemasok daya.
Buka keran. Pastikan ketinggian antara
titik teratas pipa pelepasan dan pompa
tidak lebih dari 15 meter.
Setel ulang pompa dengan menekan
tombol on/off. Lihat poin 2 pada bagian
bagian 5.1 Panel kontrol.
Perbaiki sambungan pipa.
Bersihkan katup atau pasang katup satu
arah.
Gunakan kembali pasokan air/pasang
kembali pipa hisap.
Masukan cairan dingin kedalam pompa.
Hubungi penyalur pompa anda.
Periksa suplai tegangan dan perbaiki
masalahnya, jika memungkinkan.
Gunakan kembali pasokan air/pasang
kembali pipa hisap.
Gunakan kembali pasokan air/pasang
kembali pipa hisap.
Periksa tekanan didalam tangki tekanan.
Lihat bgn 4.1 Kondisi pengoperasian.
Hubungkan konduktor ke tanah dengan
pompa sesuai dengan regulasi setempat.
Perbaiki katup satu arah arau pemipaan.