• Jika perangkat anda hilang atau dicuri, ubah sandi di akun anda
untuk melindungi informasi pribadi.
• Hindari menggunakan aplikasi dari sumber yang tidak dikenal
dan kunci perangkat anda dengan pola, sandi, atau PIN.
Jangan menyebarkan materi yang dilindungi oleh hak cipta
Jangan menyebarkan materi yang dilindungi oleh hak cipta
tanpa izin dari pemilik konten. Tindakan ini dapat merupakan
pelanggaran undang-undang hak cipta. Pabrik tidak bertanggung
jawab atas permasalahan hukum apa pun akibat penggunaan
tidak sah pengguna terhadap materi yang dilindungi hak cipta.
Perangkat lunak berbahaya
dan virus
Untuk melindungi perangkat anda dari perangkat lunak
berbahaya dan virus, ikuti tips yang berguna ini. Kegagalan
dalam melakukan hal tersebut dapat menyebabkan
kerusakan atau hilangnya data yang mungkin tidak dicakup
dalam layanan garansi
• Jangan mendownload aplikasi yang tidak dikenal.
• Jangan mengunjungi situs web yang tidak terpercaya.
• Hapus pesan atau email mencurigakan dari pengirim yang
tidak dikenal.
• Buat sandi dan ubah secara rutin.
• Nonaktifkan fitur nirkabel, contohnya Bluetooth, saat tidak
digunakan.
• Jika perangkat berfungsi dengan tidak semestinya, jalankan
program antivirus untuk memeriksa adanya infeksi.
• Jalankan program antivirus pada perangkat anda sebelum
meluncurkan aplikasi dan file yang baru diunduh.
Bahasa Indonesia
416