• Tidak digunakan di dekat air. Jangan sekali-kali menumpahkan
cairan apapun pada komputer Anda.
• Tidak diletakkan di atas karpet atau permukaan lainnya yang
mempunyai muatan listrik.
Kabel
Pastikan bahwa:
• Kabel tidak tegang dan bahwa tidak ada risiko orang akan berjalan
di atas atau tersandung kabel.
• Perangkat lain tidak menggencet kabel.
• Kabel daya tersambung ke komputer sebelum menyambungkan
kabel daya ke stopkontak AC.
• Kabel daya dicabut dari stopkontak sebelum mencabut kabel daya
dari komputer.
• Kabel daya dengan tiga kaki disambungkan ke stopkontak yang
dibumikan (grounded).
• Stopkontak mudah diakses dan berada sedekat mungkin dengan
komputer (jangan memberi muatan berlebih dengan terlalu banyak
adaptor).
Dasar Komputer -
9